Setiap cerita pasti memiliki proses dari dua sisi yang berbeda, sama halnya dengan sejarah, berita, begitupun dengan fakta yang ada.
Tergantung dari siapa dan untuk siapa cerita itu di cerna, disini kita saling diskusi dan saling belajar tentang cerita yang terkadang jarang terdengar oleh khalayak ramai.
Kultus baru? Love Has Won ( LHW ) adalah sebuah gerakan religi yang di dipimpin oleh seorang Wanita yang bernama Amy Carlson, yang menyebut dirinya ...more