Arus hawa dingin menyelimuti mayoritas wilayah Taiwan dalam 2 hari belakangan. Beberapa kawasan pegunungan di Taiwan diberitakan tertutup oleh hamparan salju, salah satunya adalah Siyuan Yakou (思源埡口), yang terletak di dekat perbatasan Kabupaten Yilan dengan Kota Taichung.
...moreSalju
13 December, 2022
Gunung Xue yang terletak di kawasan sentral Taiwan diselimuti salju pada Senin sore kemarin (12/12). Ini juga adalah salju pertama yang turun di Gunung Xue pada musim dingin kali ini.
...more