Elephant Mountain yang terletak tidak jauh dari kawasan area bisnis Xinyi merupakan salah satu kawasan terbaik untuk menyaksikan kembang api merayakan pergantian tahun baru Gedung Taipei 101.
...morePanorama
04 November, 2022
Panorama spot wisata “Wang You Valley” (忘憂谷) yang terdapat di Taichung menyimpan keindahan tersendiri. Saat musim gugur tiba, hamparan ladang sawah yang menguning akan menghiasi kawasan ini.
...more
18 August, 2022
Fotografer asal Malaysia, Feng Ye-hui (馮業輝) membagikan pengalamannya saat mendaki ke Gunung Hehuan. Saat itu, ia memotret tidak kurang dari 200 kali, dan ini adalah pertama kalinya ia berhasil membidik gambar petir yang berharga.
...more