(Taiwan, ROC) --- Perhelatan World Police and Fire Games (WPFG) tahun 2022 dihelat di Belanda semenjak tanggal 22 Juli 2022 pekan kemarin. Tim pemadam kebakaran ROC diberitakan berhasil menyabet medali emas. Liao Kun-di (廖坤帝) yang selama ini bertugas di instansi pemadam kebakaran di Beitun Taizhong ini berhasil menyabet medali emas untuk cabor bench press dengan berat 185 KG.
...moreOlahraga
13 June, 2022
Sebelum mengikuti pertandingan di Indonesia Terbuka, pebulutangkis Taiwan, Tai Tzu-ying (戴資穎) diketahui telah menuntaskan ujian lisan tesis doktoralnya. Ia pun telah memperoleh gelar Doktor dari Universitas Taipei untuk Jurusan Pelatihan Olahraga. (Sumber Foto: CNA News)
...more