Bulan Maret telah tiba dan M POP di awal bulan akan menghadirkan tangga lagu dalam “Belantika Musik Mandarin”. Ada siapa saja di bulan ini? Tetap ikuti dan dengarkan M POP.
...moreMusik Mandarin
(Taiwan, ROC) --- Marry My Dead Body (關於我和鬼變成家人的那件事) adalah film karya sutradara Taiwan, yang rilis pada tahun 2023. Plot dari film ini sendiri akan berkisar pada komedi, aksi, supernatural, investigasi dan Boys Love (Yaoi).
...moreFormasi band musik Mango Jump yang terbentuk pada tahun 2017, terdiri dari Guo Zuo-chi (郭佐治) sebagai penyanyi utama, gitaris Tsai You-lun (蔡有倫), basis Li Huang-da (李皝達) dan drumer Huang Sheng-zhi (黃聖智). Inspirasi lagu yang diciptakan band Mango Jump berasal dari band kenamaan Taiwan, yakni Mayday.
...moreBulan Februari telah tiba dan M POP di awal bulan akan menghadirkan tangga lagu dalam “Belantika Musik Mandarin”. Ada siapa saja di bulan ini? Tetap ikuti dan dengarkan M POP.
...morePoLin yang memiliki nama asli Tung Po-lin (董柏霖) adalah penyanyi music POP asal Taiwan, yang lahir pada tanggal 9 Mei 1994. Sebelumnya, PoLin adalah seorang penari internasional, serta pernah bergabung dengan grup tari dunia, sebut saja Cirque du Soleil dari Prancis, The Royal Ballet dari Inggris dan grup balet Opéra de Paris.
...more